![]() |
Git logo |
Oke kali ini saya akan posting tentang Git, di simak baik-baik ya.
Apa Itu Git ?
Git merupakan perangkat lunak pengontrol versi atau proyek manajemen kode perangkat lunak yang diciptakan oleh Linus Torvalds, yang pada awalnya ditujukan untuk pengembangan kernel Linux. Git dirilis di bawah Lisensi Publik Umum GNU versi 2, Git adalah suatu perangkat lunak bebas.
Git merupakan opensoure dan gratis didunakan oleh siapapun. Git juga dapat bekerja dengan cepat dan efisien.
Dengan menggunakan Git, setiap perubahan pada source-code akan terlacak pesan perubahannya, apa saja yang diubah, siapa yang mengubah dan kapan waktunya. Setiap kali anda melakukan commit, atau melakukan perubahan pada proyek Git anda, pada dasarnya Git merekam gambaran keadaan berkas-berkas anda pada saat itu dan menyimpan referensi untuk gambaran tersebut. Agar efisien, jika berkas tidak mengalami perubahan, Git tidak akan menyimpan berkas tersebut melainkan hanya pada file yang sama yang sebelumnya telah disimpan.
Perintah Dasar Git
git add digunakan untuk menambahkan sebuah file ke dalam repo yang sebelumnya sudah dibuat.
git checkout digunakan untuk pindah branch.
git commit digunakan untuk menyimpan seluruh perubahan.
git diff digunakan untuk membandingkan perubahan file.
git init digunakan untuk membuat repo lokal baru, perintah ini akan menghasilkan sebuah folder baru yang bernama ".git".
git merge digunakan untuk menggabungkan antar branch.
git pull / push digunakan untuk menyimpan dan mengambil data dari remote repo.
git remote digunakan untuk menambahkan remote repo baru.
git reset digunakan untuk membatalkan / cancel perubahan pada repo lokal.
git status digunakan untuk melihat atau mengecek status dari repo lokal.
Cara Instal Git Di Ubuntu
Bagi pengguna Ubuntu anda dapat menginstal dengan cara berikut
sudo apt-get update ( jika repo belum update )
sudo apt-get install git
Atau langsung tambahkan source codenya langsung
sudo apt-get update ( jika repo belum update )
sudo apt-get install build-essential libssl-dev libcurl4-gnutls-dev libexpat1-dev gettext unzip
Untuk selanjutnya coba eksplore sendiri ya, atau mungkin di lain kali saya akan memberikan postingan tentang panduan menggunakan git.
Perintah Dasar Git
git add digunakan untuk menambahkan sebuah file ke dalam repo yang sebelumnya sudah dibuat.
git checkout digunakan untuk pindah branch.
git commit digunakan untuk menyimpan seluruh perubahan.
git diff digunakan untuk membandingkan perubahan file.
git init digunakan untuk membuat repo lokal baru, perintah ini akan menghasilkan sebuah folder baru yang bernama ".git".
git merge digunakan untuk menggabungkan antar branch.
git pull / push digunakan untuk menyimpan dan mengambil data dari remote repo.
git remote digunakan untuk menambahkan remote repo baru.
git reset digunakan untuk membatalkan / cancel perubahan pada repo lokal.
git status digunakan untuk melihat atau mengecek status dari repo lokal.
Cara Instal Git Di Ubuntu
Bagi pengguna Ubuntu anda dapat menginstal dengan cara berikut
sudo apt-get update ( jika repo belum update )
sudo apt-get install git
Atau langsung tambahkan source codenya langsung
sudo apt-get update ( jika repo belum update )
sudo apt-get install build-essential libssl-dev libcurl4-gnutls-dev libexpat1-dev gettext unzip
Untuk selanjutnya coba eksplore sendiri ya, atau mungkin di lain kali saya akan memberikan postingan tentang panduan menggunakan git.
EmoticonEmoticon